Rabu, 23 Agustus 2017

Taman Wisata Alam Angke Kapuk-Jakarta Utara

Taman Wisata Alam Angke Kapuk atau yang lebih dikenal dengan nama Hutan Mangrove Pantai Indah Kapuk karena terletak di Jalan Kamal Muara, Pantai Indah Kapuk, Jakarta Utara.Di sini pengunjung bisa menikmati udara yang sejuk dan pemandangan hijau dari hutan mangrove yang lebat. Keberadaan hutan mangrove ini bukan hanya berfungsi sebagai pencegahan erosi pantai di sekitar Jakarta dan juga tempat konservasi mangrove, namun juga berfungsi untuk wisata alam dan edukasi dimana travelers bisa menikmati sejuk dan keindahan alamnya serta berkenal dengan tumbuhan mangrove.Untuk menuju ke Taman Wisata Alam Angke Kapuk cukup mudah karena lokasinya masuk dalam kawasan Perumaha Pantai Indah Kapuk (PIK) sehingga banyak transportasi umum yang bisa digunakan.








Artikel Terkait


EmoticonEmoticon