Pantai Lasiana yang berada di Kelurahan Lasiana, Kecamatan Kupang Tengah, Kupang, NTT ini berjarak sekitar 12 km ke arah timur dari pusat Kota Kupang. Di pantai yang menjadi alternatif wisata andalan masyarakat Kupang ini, pengunjung dapat melakukan beragam aktivitas, seperti berenang, memancing, bermain sepak bola, karaoke atau sekedar bermain air di pantainya.
Pantai Lasiana yang mulai dibuka sebagai obyek wisata untuk umum pada tahu 1970-an. Pantai landai dengan luas 3,5 hektar ini dihiasi oleh sekitar 65 pohon kelapa dan 230 pohon lontar yang berjajar di sepanjang hamparan pasir putih pantai ini. Ditambah dengan gulungan ombaknya yang tidak terlalu besar, menjadikan suasana di sekitar pantai terasa sejuk dan asri. Perpaduan pasir putih dan birunya laut pun makin menambah keelokan Pantai Lasiana.

Selasa, 12 September 2017
Pantai Lasiana-Kota Kupang
Share to your friends
Artikel Terkait
- Pantai Pede ini berada di Desa Gorontalo-Labuan Bajo,Kecamatan Komodo,Kabupaten Manggarai
- Pantai Bwanna(Banna) berada di Kecamatan Kodi Balagar,Kabupaten Sumba Barat Daya,Nusa Ten
- Gili Laba atau disebut dengan Gili Lawa merupakan sebuah Pulau kecil yang berada di sekit
- Gili Nanggu berada di Wilayah Kecamatan Sekatong,Kabupaten Lombok Barat,Nusa Tenggara Bar
- Pantai Watu Parunu ini berada di Desa Lain Janji,Kecamatan Wulla Waijelu,Kabupaten Sumba
- Pantai Tablolong ini tepatnya berada di Desa Tablolong,Kecamatan Kupang Barat,Kabupaten K
Newsletter
Berlangganan artikel terbaru dari blog ini langsung via email
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
EmoticonEmoticon