Alor adalah sebuah pulau yang terletak di ujung timur Kepulauan Nusa Tenggara. Luas wilayahnya 2.119 km², dan titik tertingginya 1.839 m. Pulau ini dibatasi oleh Laut Flores dan Laut Banda di sebelah utara, Selat Ombai di selatan (memisahkan dengan Pulau Timor), serta Selat Pantar di barat (memisahkan dengan Pulau Pantar. Pulau Alor merupakan satu dari 92 pulau terluar Indonesia karena berbatasan langsung dengan Timor Leste di sebelah selatan.
Pulau Alor adalah salah satu dari dua pulau utama di Kabupaten Alor, Provinsi Nusa Tenggara Timur, Indonesia. Di pulau ini terdapat Kota Kalabahi, ibukota Kabupaten Alor.

Selasa, 12 September 2017
Pulau Alor-Kabupaten Alor
Share to your friends
Artikel Terkait
- Gua Liang Bua ini berada di daerah perbukitan memiliki potensi sumber daya arkeologi yang
- Wae Rebo adalah sebuah desa eksotis yang ada di Pulau Flores,Desa Wae Rebo berada di Bara
- Wisata Waikelo Sawah berada di Desa Tema Tana,Kecamatan Wewewa Timur,Kabupaten Sumba Bara
- Pantai Watu Parunu ini berada di Desa Lain Janji,Kecamatan Wulla Waijelu,Kabupaten Sumba
- Pantai Lasiana yang berada di Kelurahan Lasiana, Kecamatan Kupang Tengah, Kupang, N
- Pantai Tarimbang berada di Desa Tarimbang,Kecamatan Tabundung,Kabupaten Sumba Timur,Nusa
Newsletter
Berlangganan artikel terbaru dari blog ini langsung via email
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
EmoticonEmoticon